Jombang, Beginilah ramainya sejumlah warga yang ingin melihat secara langsung gerhana matahari dengan menggunakan alat bantu Teleskop yang disediakan PBNU Jombang di masjid agung Jombang – Jawa Timur, pada kamis siang (26 Desember 2019). Secara bergantian warga diberikan kebebasan untuk melihat secara lansgung terjadinya gerhana matahari yang diketahui terjadi pada pukul 12 siang. Hasilnya […]